
MEmu
Emulator Android yang paling kuat
MEmu adalah software Android Emulator untuk mengambarkan OS Android di PC. Ini memberikan pengalaman pada anda pengguna asli OS Android untuk dapat menginstal, menggunakan, dan menghapus aplikasi Android apa saja, persis seperti yang dilakukan pada perangkat android yang anda gunakan secara nyata. Anda dapat mengontrol aplikasi atau game Anda hanya dengan keyboard dan mouse, terkadang bahkan dengan pengontrol eksternal.
MEmu tidak hanya memberikan kinerja yang luar biasa tetapi juga memberikan grafik yang memukau bagi penggunanya. MEmu menawarkan banyak fitur seperti smart controls, multiple-instances, macro keymapping, controller support, game automation,, rekaman video, simulasi GPS, skrip baris perintah, dll.
Berikut Keunggulan Menggunanan MEmu app Player Download for pc :
- Kinerja luar biasa :
- Gambar yang Menarik perhatian
- Sistem Kendali cerdas
- Multiple-instances
Persyaratan Sistem Minimum:
• 2 core x86 / x86_64 Processor (Intel atau AMD CPU)
• WinXP SP3 / Win7 / Win8 / Win10 (Tidak disarankan untuk dijalankan di Server / Enterprise)
• Driver Windows DirectX 11 / Grafik terbaru dengan OpenGL 2.0
• Teknologi Virtualisasi Perangkat Keras (Intel VT-x / AMD-V) harus diaktifkan di BIOS
• 2GB RAM (4GB untuk sistem x64)
• 5GB ruang kosong hard disk